Konfigurasi VoIP menggunakan Home VoIP {TS}
A.Pendahuluan
Setelah beberapa hari yang lalu saya membagikan postingan konfigurasi VoIP pada cisco paket tracer kali ini kita tidak jauh berbeda dengan konfigurasi yang kemarin bedanya kali ini kita menambahkan perangkat Home VoIP sebagai tambahannya agar Analog Phone nya bisa dijalankan dengan baik ..
B.Langkah-langkah
Oke lanjut saja ke tahap konfigurasinya .. Untuk topologinya kalian bebas menentukan mau bagaimana atau untuk lebih mudahnya kalian dapat ikuti topologi yang saya gunakan seperti dibawah ini
1.Setelah membuat topologinya kita pertama" kita konfigurasikan terlebih dahulu ip routernya, untuk konfigurasinya
Router>enablePada bagian ip addressnya kalian bisa di atur sesuai keinginan kalian
Router#configure t
Enter configuration commands, one per line. End with CNTL/Z.
Router(config)#interface fastEthernet 0/0
Router(config-if)#IP address 192.168.10.1 255.255.255.0
Router(config-if)#no shutdown
Router(config-if)#exit
Jika sudah kita konfigurasi DHCP Servernya agar semua perangkat bisa mendapatkan ip dari router, untuk perintahnya
Router(config)#IP DHCP Pool VOICEDi bagian default-router beserta optionnya masukkan ip yang digunakan oleh router , setelah itu kita masukkan konfigurasi dibawah ini yang berfungsi agar client tidak memperoleh ip yang sama oleh si router
Router(DHCP-config)#network 192.168.1.0 255.255.255.0
Router(DHCP-config)#default-router 192.168.10.1
Router(DHCP-config)#option 150 IP 192.168.10.1
Router(DHCP-config)#exit
Router(config)#ip dhcp excluded-address 192.168.10.12.Lalu pada tahap selanjutnya kita masuk konfigurasi nomer telephonnya
Router(config)#telephony-serviceKeterangan :
Router(config-telephony)#max-dn 8
Router(config-telephony)#max-ephones 8
Router(config-telephony)#IP source-address 192.168.10.1 port 2000
Router(config-telephony)#auto assign 1 to 8
Router(config-telephony)#exit
- ip source-address adalah ip dari router kita dengan port 2000
- max-ephones adalah jumlah maksimum dari ip phone kita
- max-dn adalah maksimum dial number kita nanti
- auto assign 1 to 5 itu artinya nanti ip phone kita akan secara otomatis terpasang ke ephones 1 sampai 5 yang telah di buat
Kemudian kita atur konfigurasi untuk no telephone nya
Router(config)#ephone-dn 13.Setelah sudah mendaftarkan nomer telepon yang akan digunakan oleh setiap perangkat kita cek terlebih dahulu apakah dhcp server kita yang tadi kita sudah aktifkan
Router(config-ephone-dn)#number 1111
Router(config-ephone-dn)#ephone-dn 2
Router(config-ephone-dn)#number 2222
Router(config-ephone-dn)#ephone-dn 3
Router(config-ephone-dn)#number 3333
Router(config-ephone-dn)#ephone-dn 4
Router(config-ephone-dn)#number 4444
Router(config-ephone-dn)#ephone-dn 5
Router(config-ephone-dn)#number 5555
Router(config-ephone-dn)#ephone-dn 6
Router(config-ephone-dn)#number 6666
Router(config-ephone-dn)#ephone-dn 7
Router(config-ephone-dn)#number 7777
Router(config-ephone-dn)#ephone-dn 8
Router(config-ephone-dn)#number 8888
Router(config-ephone-dn)#exit
klik perangkat end device kalian seperti pc / leptop
Kemudian pilih DHCP
4.Selanjutnya kita masuk ke perangkat switchnya kemudian masukkan peritah
Switch>enTrunk disini berfungsi agar port fa 1-8 pada switch tersebut memungkinkan port tersebut dapat membawa banyak vlan
Switch>enable
Switch#conf t
Switch(config)#interface range fa0/1-8
Switch(config-if-range)#switchport mode access
Switch(config-if-range)#switchport voice vlan 1
Switch(config-if-range)#switchport mode trunk
5.Jika sudah kita nyalakan perangkat IP Phonenya dengan cara memasangkan adaptor powernya ke dalam colokan
lakukan hal tesebut ke semua perangkat IP Phone kalian
Kemudian kita masuk ke perangkat Home VoIP nya kemudian masuk ke tab config
setelah itu pada bagian server addressnya kalian masukkan ip servernya
6.Pada bagian terakhir tinggal kita atur agar semua perangkat pada topologi bisa mendapatkan nomer teleponnya masing masing sesuai yang telah kita atur tadi
- Untuk perangkat pc / leptop
Masuk ke TAB Desktop lalu klik menu Cisco IP Communicator
Jika berhasil maka akan muncul nomernya seperti dibawah ini
- Untuk perangkat IP Phone
- Analog-Phone
Untuk analog phone sama seperti IP Phone tinggal masuk ke tab GUI nya
7.Untuk langkah terakhir kita coba untuk malakukan panggilan menggunakan nomer telephone
kali ini saya mencoba menggunakan perangkat laptop sama analog phone
Jika sudah pada salah satu perangkat masukkan nomer telepon tujuan , kemudian klik menu dial
jika panggilan berhasil maka akan muncul "text the phone is ringing" untuk menjawab panggilannya kalian bisa meng-klik gagang pada telepon yang menerima panggilan
jika panggilan berhasil maka akan muncul "text the phone is ringing" untuk menjawab panggilannya kalian bisa meng-klik gagang pada telepon yang menerima panggilan
setelah muncul tulisan Connected berarti panggilan berhasil tersambung ....\
Demikian dari saya bilamana ada kekurangan dalam penulisan saya mohon maaf ,, Sekian terima kasih ..
0 komentar